19 Mei 2021

Sasaran Akreditasi Jawa Timur 2021


 

Dalam rangka pelaksanaan akreditasi tahun 2021, BAN-S/M telah melaksanakan Sosialisasi bagi sekolah/madrasah baru dan sekolah/madrasah yang memperoleh status Tidak Terakreditasi (TT) pada tahun 2018 atau sebelumnya, sedangkan untuk sekolah yang habis masa berlaku akreditasi sampai dengan tahun 2021 akan dilakukan audit melalui Dashboard Monitoring System BAN-S/M guna penetapan satus sekolah/madrasah tersebut yang akan diinformasikan berikutnya.

Panduan EMIS 4.0 per-17 Mei 2021

 

 

 EMIS yang merupakan suatu sistem pendataan pendidikan yang dikelola oleh Kementerian Agama, saat ini tengah melakukan revitalisasi dan pengembangan untuk menghadirkan sistem yang lebih baik dan lebih handal dengan didukung oleh teknologi yang lebih mutakhir serta beberapa terobosan baru.

 

Pada 25 Februari 2021, EMIS yang baru merilis fungsi terkait Data Lembaga Madrasah dengan tujuan untuk melakukan tinjauan dan revisi data lembaga. EMIS telah menghadirkan branding yang baru, serta akan terintegrasi dengan aplikasi-aplikasi lain, diantaranya e-RKAM, Simpatika, BOS, AKSI, dan Siaga.

 

29 Maret 2021

Panduan EMIS-Madrasah Ver 4.0

  

 

EMIS

EMIS yang merupakan suatu sistem pendataan pendidikan yang dikelola oleh Kementerian Agama, saat ini tengah melakukan revitalisasi dan pengembangan untuk menghadirkan sistem yang lebih baik dan lebih handal dengan didukung oleh teknologi yang lebih mutakhir serta beberapa terobosan baru.Pada 25 Februari 2021, EMIS yang baru merilis fungsi terkait Data Lembaga Madrasah dengan tujuan untuk melakukan tinjauan dan revisi data lembaga. EMIS telah menghadirkan branding yang baru, serta akan terintegrasi dengan aplikasi-aplikasi lain, diantaranya e-RKAM, Simpatika, BOS, AKSI, dan Siaga.